BAHAN:
- 150 gr pisang ambon, haluskan
- 50 gr gular merah, sisir
- 1/2 sdt garam
- 2 sdm santan kental dari 50 kg kelapa
- 100 gr beras ketan, rendam dalam air selama 2 jam, tiriskan
- 2 lembar pandan, potong kurang lebih 4 cm Daun pisang dan lidi secukupnya
CARA MEMASAK:
- Campur pisang, gula, garam, santan dan beras ketan kemudian aduk sampai rata
- Didihkan santan. Masukkan beras ketan putih. Aduk sampai terserap. Angkat
- Aduk rata beras ketan putih, pisang ambon, gula merah, dan garam
- Alasi daun pisang dengan pandan, letakkan adonan
- Gulung seperti lontong, sematkan ujungnya dengan lidi
- Kukus 35 menit dengan api sedang sampai matang.
Sumber : http://resepid.com/3769/resep-nasi-benjak-benjak-lampung.html
0 komentar:
Posting Komentar